Dokter Klinik

January 2, 2026
Jl. Terusan Jakarta No.279, Antapani Wetan, Kec. Antapani, Kota Bandung, Jawa Barat 40291

Job Description

Vidiz Skincare membuka kesempatan bagi dokter yang profesional, komunikatif, dan berorientasi pada pelayanan untuk bergabung sebagai Dokter Klinik. Posisi ini berperan penting dalam memberikan layanan medis estetika yang berkualitas serta memastikan kepuasan klien.

Deskripsi Pekerjaan

Memberikan KIE (Komunikasi, Informasi, dan Edukasi), konsultasi, serta pengarahan medis kepada klien, baik secara online maupun offline

Melaksanakan dan memastikan tindakan serta treatment medis sesuai dengan SOP klinik

Memastikan pencapaian target medis yang telah ditetapkan

Menjaga dan meningkatkan kepuasan klien terhadap layanan medis di Klinik Vidiz

Berkontribusi aktif dalam peningkatan kualitas layanan dan citra klinik

Kualifikasi & Persyaratan

Perempuan, usia maksimal 40 tahun

Lulusan Pendidikan Profesi Dokter (S1 Kedokteran)

Memiliki STR yang masih berlaku dan bersedia mengurus SIP setelah diterima bekerja

Pengalaman kerja minimal 1–2 tahun pada posisi yang sama (fresh graduate dipersilakan melamar)

Pengalaman bekerja di klinik estetika menjadi nilai tambah

Mahir melakukan tindakan injeksi seperti Booster, Botox, dan Mesotherapy (diutamakan)

Aktif mengikuti training dan sertifikasi di bidang estetika wajah

Terbiasa bekerja dengan target

Keahlian yang Dibutuhkan

Pemahaman di bidang medis dan layanan kesehatan

Kemampuan komunikasi, analisa, dan negosiasi yang baik

Memiliki jiwa kepemimpinan serta kemampuan pengambilan keputusan

Mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim

Job Requirements (Ringkas)

Sistem kerja: On-site

Pengalaman: < 1 tahun – 2 tahun

Pendidikan minimal: S1 Kedokteran

Usia: 25–35 tahun

Gender: Perempuan

Skills and Requirements

Dokter

Related Jobs